Mars Tinggalkan Ayah Ibu
| Tinggalkan ayah tinggalkan ibu izinkan kami pergi berjuang Dibawah kibaran sang merah putih majulah ayo maju menyerbu (serbu) |
| Tidak kembali pulang sebelum kita menang (pasti menang) Walau mayat terdampar dimedan perang untuk bangsa kami kan berjuang |
| Maju ayo maju ayo terus maju singkirkan lah dia (dia dia dia) Kikis habislah mereka musuh Negara Indonesia |
| Wahai kawanku prajurit saptamarga Dimana engkau berada terus kan perjuangan para pahlawan Demi bangsa kami kan berjuang |







No comments:
Post a Comment